Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2022
Jurnal Refleksi Dwimingguan Modul 1.3 By : Nalurita P. Putri, S.Pd modul 1.3 ini merupakan lanjutan dari modul 1. 1 yang berisi tentang Filosofis Pendidikan Menurut KHD dan 1.2 yang berisi tentang Nilai dan Peran Guru Penggerak. Setelah kita dibekali ilmu melalui pemahaman kita tentang “Filosofis Pendidikan Menurut Ki Hajar Dewantara” dimana pada modul tersebut kita di ajak untuk lebih memahami bagaimana seharusnya menjadi seorang pendidik, yang tidak hanya bertugas mentrasfer ilmu saja melainkan juga menuntun siswa serta memberikan penguatan kepada siswa selama proses pembelajaran. Setelah memahami bagaimana seorang pendidik seharusnya kita diajak untuk mengenali “Nilai-nilai dan Peran Guru Penggerak”. Pada modul 1.2 yang berisi tentang nilai dan peran guru penggerak kita diajak untuk mengenali nilai yang ada dalam diri kita serta apa peranan kita dalam komunitas praktisi di lingkungan sekitar kita. Pada modul ini, saya diajarkan untuk bagaimana merancang visi masa depan sebagai